PENGUMUMAN RESMI
Informasi terbaru dan penting untuk siswa dan wali murid
📚 Sumatif Akhir Semester 2025
Penilaian akan dimulai tanggal 24 - 26 November 2025. Silakan klik link untuk melalui melihat jadwal Ujian.
Jadwal Ujian Kelas X Jadwal Ujian Kelas XI📚 Projek Sumatif Akhir Semester 2025
Penilaian akan dimulai tanggal 01 - 23 November 2025
📢 Jadwal Pelajaran Kode 1 14 - 20 Mei 2025
Silahkan di ingat untuk jadwal pelajaran dengan Kode A untuk tanggal 14-20 Mei 2025
Lihat Jadwal🕒 Informasi SPMB/PPDB 2026
Silahkan untuk Bergabung pada grup resmi SPMB/PPDB SMK Negeri 3 Surakarta utuk mendapatkan informasi terbaru.
PROSES📚 Uji Kompetensi Kelas XII
Dilaksanakan seluruh kelas XII Tahun 2025 yang dikelola LSP P1 SMK Negeri 3 Surakarta pada 14 Apr 2025 sampai 22 Apr 2025.
Sudah Terlaksana
Halaman 1